Dalam hal ini, siapkan 2 ponsel Android, jika Anda hanya memiliki satu Android, bisa mencoba meminjam pada salah satu teman Anda. Nah, jika sudah tersedia. Berikutnya Anda siapkan aplikasi untuk restart Android jarak jauh seperti 'Remote Power-off [Root Req]’. Anda bisa mencarinya lewat google play store.
Remote Power-off [Root Req] bisa Anda pasang pada Hp Android secara gratis, aplikasi ini bisa diandalkan untuk mematikan ponsel Android dari jarak jauh. Namun, jangan digunakan untuk iseng itu bisa merugikan orang lain.
Sumber gambar : Google play store
Cara Merestart dan Mematikan Ponsel Android Dari Jarak Jauh
- Buka Aplikasi Remote Power-off [Root Req] pada Android Anda.
- Selanjutnya, Anda bakal menemukan tiga kolom yang harus Anda isi. Pada kolom ‘Enter Current Code', ketik 'null'.
- Untuk kolom ‘Enter New Code' isi kode sesuai yang Anda inginkan. Misalnya adalah '1234'. Ketik ulang pada kolom 'Retype New Code'.
- Sekarang, Android bisa Anda restart dari jarak jauh, dengan mengirim SMS ke Android korban. Dalam hal ini, Anda cukup ketik '1234' lalu kirim. Maka secara otomatis Android akan restart atau mematikan dengan sendirinya.
Demikian bagaimana cara restart Android dari jarak jauh. Jika Anda tertarik, jangan lupa untuk menyediakan 2 smartphone Android. Selain itu, Anda juga bisa menggunakannya untuk merestart atau mematikan Android orang lain dari jarak jauh. Namun, jika aplikasi dihapus, Anda tidak bisa melakukannya lagi. Sangat mudah bukan? Semoga bermanfaat.
Baca juga : Cara Merestart Ponsel Android Tanpa Menekan Tombol Power
3 komentar
lumayan juga nih buat memantau anak aja
multitester digital
+62 882-6921-9775
Link buat download aplikasi nya saya cari di playstore kok gak ada
EmoticonEmoticon